Alasan David Da Silva dan Malik Risaldi Jadi Pemain Paling Ditunggu di Final BRI Liga 1 2023-2024

Selasa, 21 Mei 2024 | 07:17 WIB
Alasan David Da Silva dan Malik Risaldi Jadi Pemain Paling Ditunggu di Final BRI Liga 1 2023-2024
Pesepak bola Persib Bandung David Da Silva (kanan) berusaha melewati pesepak bola Persita Tangerang Javlon Guseynov (kiri) saat pertandingan Liga 1 2023/2024 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Senin (15/4/2024). ANTARA FOTO/Fikri Yusuf/YU
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

2. Malik Risaldi

Pesepak bola Madura United FC Malik Risaldi (kiri) berebut bola dengan pesepak bola PSS Sleman Todd Rivaldo Albert Ferre (kanan) pada pertandingan BRI Liga 1 di Stadion Manahan, Solo, Jawa Tengah, Kamis (8/12/2022). ANTARA FOTO/Mohammad Ayudha/hp. (ANTARA FOTO/MOHAMMAD AYUDHA)
Pesepak bola Madura United FC Malik Risaldi (kiri) berebut bola dengan pesepak bola PSS Sleman Todd Rivaldo Albert Ferre (kanan) pada pertandingan BRI Liga 1 di Stadion Manahan, Solo, Jawa Tengah, Kamis (8/12/2022). ANTARA FOTO/Mohammad Ayudha/hp. (ANTARA FOTO/MOHAMMAD AYUDHA)

Brace yang dicetaknya ke gawang Borneo FC membawa Madura United ke final dengan kemenangan tipis 3-2 di leg kedua semifinal Championship Series BRI Liga 1 2023/2024.

Jika Malik Risaldi tidak beruntung saat itu, ceritanya bisa berbeda.

Meskipun belum mendapat panggilan ke Timnas Indonesia seperti Marc Klok, Risaldi adalah pemain penting bagi Madura United dan diidolakan oleh K-Conk Mania.

Dengan 13 golnya, Persib harus waspada menghadapi bintang yang pendiam ini di final.

Kontributor : Imadudin Robani Adam

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI