Bursa Transfer Liga 1: Tinggalkan PSIS Semarang, Evan Dimas Gabung Persik Kediri

Senin, 20 Mei 2024 | 23:09 WIB
Bursa Transfer Liga 1: Tinggalkan PSIS Semarang, Evan Dimas Gabung Persik Kediri
Pesepak bola PSIS Semarang Evan Dimas (kanan) melakukan selebrasi bersama rekan setimnya seusai mencetak gol ke gawang Persik Kediri dalam pertandingan lanjutan BRI Liga 1 di Stadion Moch Soebroto, Magelang, Jawa Tengah, Minggu (3/3/2024). PSIS Semarang mengalahkan Persik Kediri dengan skor 2-1. ANTARA FOTO/Aji Styawan/Spt.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sejak 2010, Evan Dimas dikenal sebagai talenta yang menonjol di Indonesia. Gelandang tim nasional negara di berbagai jenjang usia itu, sejak usia 15 tahun menjadi kapten Indonesia U-17 dan Indonesia U-19.

Baca Juga:

Canggih! Begini Wujud Mobil VAR yang akan Kawal Laga Championship Series BRI Liga 1

Laga Championship Series BRI Liga 1 Pindah dari Stadion Dipta Untungkan Persib Bandung

Evan memenangkan International Youth Invitation HKFA 2012, International Youth Invitation HKFA 2013, dan Kejuaraan Remaja U-19 AFF 2013.

Ia mencetak lima gol di AFF U-19 2013 dan menjadi pencetak gol terbanyak untuk Indonesia di turnamen ini.[41][42] Dia mencetak dua gol pada International Youth Invitation HKFA 2013.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI