Dusan Vlahovic Akhirnya Angkat Trofi Bersama Juventus

Syaiful Rachman Suara.Com
Kamis, 16 Mei 2024 | 08:19 WIB
Dusan Vlahovic Akhirnya Angkat Trofi Bersama Juventus
Penyerang Juventus asal Serbia Dusan Vlahovic (kedua kiri), bek Juventus asal Brazil Danilo dan gelandang Juventus Prancis Adrien Rabiot berpose dengan trofi saat para pemain Juventus merayakan kemenangan di Final Piala Italia antara Atalanta dan Juventus di stadion Olimpiade di Roma pada 15 Mei 2024. Isabella BONOTTO / AFP
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

“Saya pikir kami kesulitan untuk keluar dari momen itu, tapi saya jamin kami tidak mengubah apa pun. Itu adalah hal terbaik yang bisa kami lakukan saat itu, namun kami tetap mencapai target kami di Coppa Italia dan kualifikasi Liga Champions," kata Vlahovic.

“Ini tidak cukup, karena musim depan kami harus memenagi segalanya, karena kami adalah Juventus, ini adalah DNA kami dan apa yang diharapkan para penggemar dari kami.”

Ini adalah gelar Coppa Italia ke-15 Juventus. Sejauh ini, Bianconeri tercatat sebagai klub tersukses dalam sejarah kompetisi tersebut.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI