Menyedihkan Akhir Karier Kylian Mbappe di PSG

Mbappe berhasil membuka skor bagi PSG saat pertandingan baru berjalan delapan menit.
Mereka unggul enam poin atas AS Monaco yang sudah bermain 33 kali.
Sementara bagi Toulouse, kemenangan ke-11 ini membuat mereka bertengger di posisi ke-10 dengan 43 poin, demikian yang dikutip dari laman resmi Liga Prancis.
PSG sendiri masih harus memainkan dua pertandingan sisa di Liga Prancis, yakni melawan Nice dan Metz.
Mereka juga akan bermain dalam final Piala Prancis melawan Olympique Lyon di Stadion Pierre-Mauroy, Villeneuve-d'Ascq pada 25 Mei mendatang.
Baca Juga: Perempatfinal Liga Champions: Arsenal vs Real Madrid, PSG Jumpa Aston Villa