10 Pemilik Klub Terkaya di Italia, Pengusaha Indonesia di Urutan Pertama

Irwan Febri Suara.Com
Senin, 06 Mei 2024 | 18:00 WIB
10 Pemilik Klub Terkaya di Italia, Pengusaha Indonesia di Urutan Pertama
Bek Juventus Federico Gatti (tengah) melakukan selebrasi setelah mencetak gol penyeimbang di menit-menit akhir pertandingan leg pertama semifinal Liga Eropa 2022-2023 antara Juventus vs Sevilla pada 11 Mei 2023 di stadion Juventus di Turin. Marco BERTORELLO / AFP.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

2. Rocco Commisso = 8 miliar dolar (AFC Fiorentina)

3. Dan Friedkin = 6,4 miliar dolar (AS Roma)

4. Famiglia Saputo = 4,3 miliar dolar (Bologna)

5. Fratelli Berlusconi = 4,2 miliar dolar (Monza)

6. Renzo Rosso = 3,7 miliar dolar (Vicenza)

7. Squinzi / Giorgetta = 3,3 miliar dolar (Sassuolo)

8. John Elkann = 2,6 miliar dolar (Juventus)

9. Giovanni Arvedi = 1,8 miliar dolar (Cremonese)

10. Antonio Percassi = 1,6 miliar dolar (Cagliari)

Baca Juga: Daftar 4 Pemain Timnas Indonesia Dipuji Roberto Mancini, Layak Main di Liga Italia

Hartono masih memimpin daftar klasemen pemilik terkaya di Serie B hingga seluruh Italia, Como termasuk salah satu klub yang dimiliki pengusaha non-Italia.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI