Pelatih Venezia Kecewa Anak Asuhnya Sia-siakan Dua Gol Jay Idzes

Irwan Febri Suara.Com
Kamis, 02 Mei 2024 | 05:37 WIB
Pelatih Venezia Kecewa Anak Asuhnya Sia-siakan Dua Gol Jay Idzes
Pemain timnas Indonesia Jay Idzes saat tampil bersama Venezia di Serie B dalam laga yang berakhir dengan kekalahan tipis dengan skor 2-3 melawan Reggiana di Stadion Pier Luigi Penzo, Senin (1/4/2024). (ANTARA/Instagram/Venezia)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Venezia akan melakoni pekan ke-37 Serie B pada akhir pekan ini di kandang ketika menjamu FeralpiSalo di Stadion Pier Luigi Penzo, Minggu (5/5/2024) pukul 20.00 WIB.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI