Nah, ketika situasi bola mati Arhan masih terkapar karena kakinya diinjak. Wasit justru tidak mengambil tindakan apapun ke Mukhammadkodir Khamraliev.
Mukhammadkodir Khamraliev lolos dari hukuman kartu merah wasit. Bahkan VAR juga tidak memerika insiden ini, padahal berpotensi kartu merah seperti pelanggaran Rizky Ridho.
Terlepas dari momen ini, timnas Indonesia U-23 akan bertanding lagi dalam perebutan tempat ketiga melawan Irak yang dijadwalkan pada Kamis (2/5/2024) malam WIB.