Yoo Jae-hoon memang menghabiskan karir pesepak bola senior di Indonesia, bahkan sampai gantung sarung tangan.
Sosok kelahiran Ulsan itu mengawali karir di Liga Indonesia dengan bergabung Persipura Jayapura dari 2010 hingga 2014.
Baca Juga:
Bawa Indonesia U-23 Unggul, Komang Teguh Dicolek Bintang Persib Bandung hingga Artis
Halau Sepakan Mohamed Toure, Ernando Ari Rajin Tepis Penalti Lawan yang ke Arah Kiri
Dia kemudian berpindah-pindah klub dengan memperkuat Bali United, Mitra Kukar dan terakhir Barito Putera.
Sejak bergabung dengan Timnas Indonesia pada 2019, Yoo Jae-hoon telah menjadi salah satu sosok yang sangat berpengaruh dalam perkembangan tim.
Apalagi, dia tidak hanya berperan sebagai pelatih kiper, tetapi terkadang juga sebagai penerjemah bagi tim, mengingat kefasihannya dalam berbahasa Indonesia. Hal ini membantu tim pelatih Timnas Indonesia U-23 dalam membangun komunikasi dengan pemain.
Baca Juga: Mengenal Bek Uzbekistan U-23 Abdukodir Khusanov, Pernah Lawan Arsenal di Liga Champions