Mikel Arteta Tegaskan Harga Mati Arsenal Tembus Semifinal Liga Champions

Rabu, 17 April 2024 | 07:27 WIB
Mikel Arteta Tegaskan Harga Mati Arsenal Tembus Semifinal Liga Champions
Ekspresi manajer Arsenal, Mikel Arteta pada laga Liga Inggris kontra West Ham United di Stadion Emirates, London, Jumat (29/12) dini hari WIB. [HENRY NICHOLLS / AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Lebih lanjut, pelatih asal Spanyol tersebut mengatakan kekalahan 0-2 melawan Aston Villa pada Minggu (14/4) lalu tak berdampak apapun menjelang leg kedua perempat final UCL di Allianz Arena nanti.

"Kami telah membuang pertandingan ini dan pertandingan yang kami mainkan beberapa hari yang lalu karena apa pun hasilnya, hal itu tidak akan berdampak pada apa yang akan terjadi besok," tutupnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI