Super Kompetitif, Pelatih Persis Solo Sebut BRI Liga 1 Mirip Liga Inggris

Rully Fauzi Suara.Com
Rabu, 17 April 2024 | 03:30 WIB
Super Kompetitif, Pelatih Persis Solo Sebut BRI Liga 1 Mirip Liga Inggris
Pelatih Persis Solo, Milomir Seslija. [ANTARA]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Mereka hanya terpaut tiga poin dari tim peringkat keempat, PSIS Semarang, tim posisi kelima Dewa United, dan tim posisi keenam Madura United. Persis juga hanya berjarak dua poin dengan tim posisi ketujuh Persik Kediri.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI