Baca juga: Hasil Uji Coba Australia Jelang Piala Asia U-23 2024, Timnas Indonesia U-23 Patut Waspada
Kemenangan ini membuat Dortmund untuk sementara menduduki peringkat lima klasemen dengan koleksi 56 poin dari 29 pertandingan.
Sementara kekalahan membuat Monchengladbach untuk sementara tertahan di peringkat ke-11. Mereka baru mengoleksi 31 poin dari 29 laga.
Berikut hasil Bundesliga malam ini:
- Augsburg 2-0 Union Berlin
- Monchengladbach 1-2 Dortmund
- Bayern Munich 2-0 Koln
- Bochum 1-1 Heidenheim
- Mainz 4-1 Hoffenheim
- RB Leipzig 3-0 Wolfsburg