Selanjutnya, Timnas U-23 meraih kemenangan 1-0 atas Uni Emirat Arab pada Selasa (9/4), dengan gol kemenangan dicetak oleh Witan Sulaeman.
Timnas Indonesia U-23 berada di Grup A bersama tuan rumah Qatar, Australia, dan Yordania dalam turnamen yang akan datang. Pada laga pembuka, Witan dan rekan-rekannya akan menghadapi Qatar pada tanggal 15 April mendatang.