Persija Liburkan Latihan Pemain Selama Jeda Kompetisi BRI Liga 1, Thomas Doll: Istirahat dan Kumpul Bareng Keluarga

Minggu, 07 April 2024 | 10:05 WIB
Persija Liburkan Latihan Pemain Selama Jeda Kompetisi BRI Liga 1, Thomas Doll: Istirahat dan Kumpul Bareng Keluarga
Thomas Doll tengah memberi semangat pada pemain Persija Jakarta (persija.id)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Menatap masa depan Liga 1 2023-2024, Cahya berharap jeda ini bisa menjadi momentum penyegaran bagi Persija. Dengan semangat yang baru, ia optimis bahwa timnya akan kembali dengan performa yang lebih baik di lapangan hijau.

Meski pada laga terakhir harus menelan kekalahan 0-1 dari Bali United, Cahya Supriadi dan kawan-kawan tetap bersemangat untuk melangkah ke depan.

Kekalahan itu menjadi pembelajaran berharga bagi Persija, yang kini semakin siap menghadapi tantangan selanjutnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI