Tampil 28 kali sejauh ini di BRI Liga 1 2023/2024, Messidoro sudah mencatatkan 12 assist untuk timnya.
Gelandang sentral asal Argentina itu juga berhasil mengemas 5 gol.
3. David da Silva
David da Silva kembali menujukkan ketajamannya musim ini di BRI Liga 1 seperti musim-musim sebelumnya.
Eks bomber Persebaya Surabaya itu telah mencetak 21 gol musim ini untuk Persib Bandung, memimpin daftar top skor sementara kompetisi.
Kontributor : Imadudin Robani Adam