Prediksi Brentford vs Manchester United di Liga Inggris: Preview, Head to Head, Skor, Link Live Streaming

Rully Fauzi Suara.Com
Sabtu, 30 Maret 2024 | 07:05 WIB
Prediksi Brentford vs Manchester United di Liga Inggris: Preview, Head to Head, Skor, Link Live Streaming
Ilustrasi Brentford vs Manchester United di Liga Inggris 2023/2024. [Suara.com]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

2. Brentford selalu kebobolan minimal 2 gol dalam empat laga pamungkasnya di Premier League.

3. Tak ada hasil seri dalam tujuh pertandingan terakhir Manchester United di Liga Inggris (M5, K2).

4. Manchester United selalu gagal clean sheet dalam enam partai tandang terakhirnya di Premier League.

5. Brentford selalu kalah dengan margin 1 gol dalam dua perjumpaan terakhir kontra Manchester United di pentas Liga Inggris.

Head to Head Brentford vs Manchester United:

Okt 7, 2023: Man Utd 2-1 Brentford

Apr 5, 2023: Man Utd 1-0 Brentford

Agu 13, 2022: Brentford 4-0 Man Utd

Mei 2, 2022: Man Utd 3-0 Brentford

Baca Juga: Jadi Man of The Match di Start Pertamanya Bareng Timnas Inggris, Kobbie Mainoo sampai Dipuji Habis Jude Bellingham

Jan 19, 2022: Brentford 1-3 Man Utd

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI