Di sisi lain, bek tengah Bali United, Jajang Mulyana juga sudah mulai mengikuti latihan fisik secara terpisah setelah sempat cedera lutut saat berlaga melawan Barito Putera pada 4 Maret lalu.
“Diperkirakan dalam beberapa hari ke depan akan bergabung dengan tim untuk latihan secara reguler,” tukas sang dokter.