Prediksi Formasi Timnas Indonesia seusai Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen Sudah Bisa Tampil Lawan Vietnam di My Dinh

Irwan Febri Suara.Com
Sabtu, 23 Maret 2024 | 14:00 WIB
Prediksi Formasi Timnas Indonesia seusai Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen Sudah Bisa Tampil Lawan Vietnam di My Dinh
Para pemain Timnas Indonesia foto bersama sebelum bertanding melawan Vietnam pada matchday ketiga Grup F putaran kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Kamis (21/3/2024). [Suara.com/Alfian Winanto]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sebagai informasi, perubahan komposisi pemain ini tak terlepas dari kondisi lima pemain Timnas Indonesia yang dikabarkan sedang mengalami demam. Mereka adalah Nadeo Argawinata, Muhammad Riyandi, Sandy Walsh, Ivar Jenner, dan Rafael Struick.

Prediksi Susunan Pemain

Timnas Indonesia (3-4-3): Muhammad Adi Satryo; Justin Hubner, Rizky Ridho, Jay Idzes; Pratama Arhan, Ivar Jenner, Thom Haye, Yakob Sayuri, Marselino Ferdinan, Ramadhan Sananta, Ragnar Oratmangoen;

Kontributor: Muh Faiz Alfarizie

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI