Adapun Thom Haye kini sudah resmi menjadi WNI. Namun, gelandang berusia 29 tahun itu harus bersabar untuk memperkuat skuad Garuda.
Pasalnya PSSI harus mengurus perpindahan federasi dan diharapkan ia bisa tampil di pertemuan kedua lawan Vietnam yang dijadwalkan 26 Maret mendatang.