Legenda Chelsea Komentari Kemenangan Persib atas Persija Jakarta, Dapat Balasan Tak Terduga

Arief Apriadi Suara.Com
Sabtu, 09 Maret 2024 | 19:42 WIB
Legenda Chelsea Komentari Kemenangan Persib atas Persija Jakarta, Dapat Balasan Tak Terduga
Pemain Persib Bandung Michael Essien (kanan) meluapkan kegembiraan usai mencetak gol ke gawang Bhayangkara FC. ANTARA FOTO/Fahrul Jayadiputra
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Kemenangan Persib Bandung atas Persija Jakarta membuat Pangeran Biru kini kokoh di urutan dua klasemen Liga 1 2023-2024 dengan koleksi 51 poin dari 28 pertandingan.

Mereka kian dekat untuk mengunci tempat di empat besar guna lolos ke babak championship series untuk memperebutkan gelar juara Liga 1 2023-2024.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI