Profil Alex Martins, Striker Jebolan Liga China yang Hattrick ke Gawang RANS Nusantara FC

Irwan Febri Suara.Com
Rabu, 28 Februari 2024 | 11:36 WIB
Profil Alex Martins, Striker Jebolan Liga China yang Hattrick ke Gawang RANS Nusantara FC
Pesepak bola Dewa United Alex Martins (tengah) melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Persik Kediri pada pertandingan BRI Liga 1 di Stadion Indomilk Arena, Kabupaten Tangerang, Banten, Jumat (21/7/2023). Dewa United menang atas Persik Kediri dengan skor 3-0. ANTARA FOTO/Muhammad Iqbal/nym.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Setelah sempat berstatus tanpa klub, pemain dengan nama lengkap Alex Martins Ferreira ini kembali pulang ke Brasil dan bermain untuk Roma-PR (2013), Brasilia (2014), hingga Rio Verde (2015).

Setelah itu, kariernya dilanjutkan di Liga Jepang bersama sejumlah klub seperti Fukushima United (2016-2017) dan Kagoshima United (2018-2019). Selain itu, dia sempat menjalani masa peminjaman bersama beberapa klub.

Itu termasuk Tochigi (2018) dan klub asal Liga China, Shanghai Shenxin (2019). Sebelum memutuskan singgah di Indonesia, dia sempat bermain di kasta kedua Liga Korea Selatan bersama Jeonnam Dragons (2021).

Kontributor: Muh Faiz Alfarizie

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI