Pelatih Semen Padang Kecewa Timnya Kebobolan Jelang Akhir Pertandingan

Reky Kalumata Suara.Com
Senin, 26 Februari 2024 | 01:05 WIB
Pelatih Semen Padang Kecewa Timnya Kebobolan Jelang Akhir Pertandingan
Pelatih Semen Padang Delfriadi menjawab pertanyaan pewarta pada konferensi pers setelah pertandingan leg pertama semifinal Liga 2 2023/2024 melawan Malut United di Stadion Madya, Jakarta, Minggu (25/2/2024). (ANTARA/RAUF ADIPATI)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

“Kita lihat dulu ya, apakah bisa jadi starter atau tidak. Kita lihat bagaimana. Mudah-mudahan dia bisa jadi starter (pada leg kedua),” ujar Delfriadi.

Semen Padang akan giliran menjadi tuan rumah pada semifinal leg kedua pada 29 Februari mendatang. Kemenangan atas Malut akan mengunci tiket final sekaligus satu slot promosi ke Liga 1 musim depan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI