Real Madrid vs Sevilla, Carlo Ancelotti Siapkan Turunkan Antonio Rudiger

Reky Kalumata Suara.Com
Minggu, 25 Februari 2024 | 16:26 WIB
Real Madrid vs Sevilla, Carlo Ancelotti Siapkan Turunkan Antonio Rudiger
Bek Real Madrid, Antonio Rudiger (kiri). [JAVIER SORIANO / AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Pada laga terakhir sendiri, Madrid harus puas hanya mendapatkan satu poin setelah bermain seri 1-1 melawan Rayo Vallecano di Stadion Vallecas, pekan lalu.

“Penampilan yang harus kami tunjukkan saat melawan Sevilla adalah apa yang telah kami lakukan sepanjang musim, kami harus menjadi tim yang solid, lapar dan termotivasi. Sevilla adalah tim yang akan menuntut yang terbaik dari kami karena mereka sedang dalam performa bagus di paruh kedua musim ini,” kata Ancelotti.

“Kami membutuhkan poin untuk memanfaatkan keunggulan yang kami miliki. Tim telah bekerja dengan baik dan kami punya waktu untuk mempersiapkan pertandingan,” katanya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI