Bojan Hodak Kasih Syarat ke PSSI Jika Shin Tae-yong Minta Pemain Ke Persib untuk Piala Asia U-23, Apa Itu?

Kamis, 22 Februari 2024 | 07:50 WIB
Bojan Hodak Kasih Syarat ke PSSI Jika Shin Tae-yong Minta Pemain Ke Persib untuk Piala Asia U-23, Apa Itu?
Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak. (persib.co.id)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Bojan juga menunjukkan pemahamannya terhadap sulitnya posisi Shin Tae-yong, mengingat turnamen Piala Asia U-23 tidak masuk dalam kalender FIFA.

Sebagai seorang pelatih yang pernah menangani tim muda Timnas Malaysia, Bojan Hodak pun membandingkan di Eropa, tidak ada kewajiban melepas pemain karena ini bukan agenda di kalender FIFA.

"Saya juga sebelumnya pernah bekerja di tim nasional U-20 Malaysia, jadi saya tahu kondisinya di sini," lanjutnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI