Adu Prestasi Dokter Gunawan Rusuldi vs Dokter Timnas Indonesia, Siapa Lebih Hebat?

Irwan Febri Suara.Com
Rabu, 21 Februari 2024 | 16:00 WIB
Adu Prestasi Dokter Gunawan Rusuldi vs Dokter Timnas Indonesia, Siapa Lebih Hebat?
dr. Gunawan Rusuldi yang ditegur Mayor Teddy (kolase)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sosoknya juga terhimpun dalam organisasi Perkumpulan Obstetri dan Ginekologi Indonesia (POG), tak sampai di situ.

Dokter Gunawan Rusuldi juga merupakan seorang Dokter Kandungan Konsultan Onkologi Ginekologi yang berpraktik di RS YPK Mandiri.

Dokter Timnas Indonesia

Timnas Indonesia yang berlaga di Piala Asia 2023 memiliki dua dokter dengan latar belakang yang tak sembarangan juga, di antaranya Cho Ju-young dan Shin Sang-gyu.

Shin Tae-yong memanggil Choi Ju-young untuk posisi dokter Timnas Indonesia di Piala Asia 2023, pria kelahiran Korea pada 2 Mei 1952.

Berpengalaman menjadi dokter Timnas Korea Selatan selama 18 tahun, sejak 1994 hingga 2012 dan memiliki spesialis pada fisik pemain.

Choi Ju-young juga pernah menjadi dokter Timnas Vietnam era Park Hang-seo, ditunjuk sejak April 2019 hingga Desember 2021.

Dokter kedua Timnas Indonesia yakni Shing Sang-gyu, dokter pertama yang melatih fisik pemain Timnas Indonesia.

Lahir di Korea Selatan pada 1 April 1989, kariernya dimulai bersama Timnas Korea Selatan U-23 dari 2013 hingga 2016.

Baca Juga: Nova Arianto Buka Pintu, Inilah 3 Pemain Diaspora yang Bisa Dipanggil ke Timnas Indonesia U-16

Ia pernah dipercaya Korea Selatan saat bermain di Piala Dunia Putri 2016, ia kemudian memilih pelatih fisik FC Seoul di akhir 2016.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI