Sama halnya dengan Bhayangkara FC, PSS ingin posisinya belum aman. Tiga poin dibutuhkan buat menjauh dari zona merah.
"PSS Sleman datang ke sini agar lebih kuat untuk dapat poin penuh di laga besok," pungkasnya.
Bhayangkara FC membutuhkan poin sebanyak-banyaknya biar bisa keluar dari zona degradasi. Saat ini, tim asuhan Mario Gomez ada di posisi terbawah klasemen sementara Liga 1 dengan perolehan 15 poin.
Sementara PSS Sleman juga belum aman. Mereka kini menduduki posisi 14 dengan 27 poin. Jika terpeleset, posisi Hokky Caraka dan kawan-kawan terancam digusur tim-tim yang ada di bawah.