Pratama Arhan Pasrah Andai Suwon FC Tak Mau Melepasnya ke Timnas Indonesia U-23, Sang Pelatih Bilang Begini

Jum'at, 16 Februari 2024 | 12:40 WIB
Pratama Arhan Pasrah Andai Suwon FC Tak Mau Melepasnya ke Timnas Indonesia U-23, Sang Pelatih Bilang Begini
Pratama Arhan (instagram @pratamaarhan8)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Jadi, saya akan bantu (Pratama Arhan) sampai bisa (memperkuat Timnas Indonesia U-23)," sambungnya.

Timnas Indonesia U-23 berada di Grup A Piala Asia U-23 2024 bersama tuan rumah Qatar, Yordania, dan Australia. Tim asuhan Shin Tae-yong ini ditargetkan lolos ke babak delapan besar.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI