BACA JUGA: Rizky Ridho Ungkap Ada Kekurangan saat Timnas Indonesia Gulung Vietnam, Apa?
Kemenangan atau hasil seri akan memastikan Garuda melangkah dengan nyaman tanpa perlu memperhatikan hasil grup lain.
Sebaliknya, jika timnas Indonesia mengalami kemungkinan terburuk dengan kekalahan, maka akan perlu memperhatikan juga hasil laga di grup lain.
Kontributor : Imadudin Robani Adam