Jika tidak ada perubahan, Bali United akan bertandang ke markas Persik Kediri pada 5 Februari 2024 di Stadion Brawijaya, Kediri, Jawa Timur.
Saat ini Bali United tengah bersaing untuk mempertahankan posisi di zona Championship Series di empat besar klasemen Liga 1 2023/2024, dengan menempati posisi kedua klasemen sementara dengan 41 poin dari 23 pertandingan.