Selepas melawan Jepang, Vietnam bakal menghadapi Timnas Indonesia pada 19 Januari mendatang. Skuad Garuda sendiri akan menghadapi Irak terlebih dahulu hari ini, Senin (15/1/2024).
Di sisi lain, Jepang bakal menghadapi Irak pada 19 Januari 2023. Kemenangan di laga ini bakal melenggangkan Samurai Biru ke babak 16 besar.