Adu Statistik Maarten Paes vs Filip Nguyen, Calon Kiper Timnas Indonesia dengan Pemain Naturalisasi Vietnam

Arif Budi Suara.Com
Selasa, 09 Januari 2024 | 18:31 WIB
Adu Statistik Maarten Paes vs Filip Nguyen, Calon Kiper Timnas Indonesia dengan Pemain Naturalisasi Vietnam
Maarten Paes vs Filip Nguyen. (Instagram/maartenpaes/filipnguyen)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Perlu dicatat, Filip Nguyen mencatatkan penampilan di dua klub berbeda musim lalu yaitu FC Slovacko di Liga Rep. Coko dan Cong An Hanoi FC di Liga Vietnam.

Jadi, 56 pertandingan yang dilakoni itu merupakan gabungan dari berbagai kompetisi termasuk laga Liga Konferensi Eropa dan Kualifikasi Liga Europa.

Sementara Maarten Paes baru saja menyelesaikan MLS 2023 bersama FC Dallas pada Oktober lalu. Ia tampil 36 pertandingan di semua ajang musim lalu.

Dari catatan penampilan itu, kiper berusia 25 tahun tersebut menorehkan 9 kali clean sheet dan kebobolan 38 kali.

Kontributor: Aditia Rizki

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI