Erik ten Hag Bingung Manchester United Hobi Buang-buang Peluang

Arief Apriadi Suara.Com
Selasa, 09 Januari 2024 | 07:30 WIB
Erik ten Hag Bingung Manchester United Hobi Buang-buang Peluang
Manajer Manchester United, Erik ten Hag. [Ben Stansall / AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Kami seharusnya bisa mengambil lebih banyak gol, tapi jika Anda tidak mencetak gol, Anda harus tetap fokus dan saya pikir kami berhasil melakukannya malam ini.”

Kemenangan ini membuat Man United menyusul tim-tim Liga Inggris atau Premier League lainnya yang berhasil lolos ke putaran keempat seperti Liverpool, Chelsea hingga Manchester City.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI