2 Fakta Menarik usai Jay Idzes Resmi Jadi Warga Negara Indonesia

Arief Apriadi Suara.Com
Kamis, 28 Desember 2023 | 15:54 WIB
2 Fakta Menarik usai Jay Idzes Resmi Jadi Warga Negara Indonesia
Pemain keturunan asal Belanda, Jay Idzes resmi menjadi warga negara Indonesia (WNI) usai diambil sumpahnya di kanwil Kemenkumham Jakarta, Kamis (28/12/2023). [Dok. PSSI]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Karena merupakan suatu kehormatan besar bagi saya untuk mewakili negara dan keluarga saya," kata Jay Idzes usai diambil sumpah.

"Karena kakek dan nenek saya berasal dari Indonesia dan mereka pergi ke Belanda, ke Belanda, dahulu kala."

"Jadi merupakan suatu kehormatan besar bagi saya untuk mewakili keluarga saya dan Indonesia," sambung Idzes.

Kontributor : Imadudin Robani Adam

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI