Jelang Kontra Timnas Indonesia, Irak Yakinkan Akan Keluarkan Tenaga 100 Persen Demi Lolos Final Piala Asia 2023

Kamis, 21 Desember 2023 | 11:28 WIB
Jelang Kontra Timnas Indonesia, Irak Yakinkan Akan Keluarkan Tenaga 100 Persen Demi Lolos Final Piala Asia 2023
Gelandang timnas Irak Amjad Attwan (tengah) menendang bola pada pertandinganfinal Piala Teluk Arab ke-25 antara Irak vs Oman di Stadion Internasional Basra di kota selatan Irak pada 19 Januari 2023. AHMAD AL-RUBAYE / AFP.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Casas, yang juga memiliki ambisi besar untuk merebut tiket ke Piala Dunia.

"Saat kami menjadi juara Piala Teluk, kebahagiaan fans membuatnya menjadi momen bersejarah. Ambisi kami sekarang adalah mengulanginya dengan lolos ke Piala Dunia.”

Irak akan menghadapi Jepang pada 19 Januari dan Vietnam pada 24 Januari setelah melawan Timnas Indonesia dalam laga pembuka.

Partisipasi Irak dalam Piala Asia tahun ini akan menjadi yang kesepuluh, di mana prestasi tertinggi mereka adalah meraih gelar juara pada tahun 2007 di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI