Roger Milla, bergabung dengan Pelita Jaya di usia 42 setelah tampil fenomenal di Piala Dunia 1994 bersama Timnas Kamerun.

Sebagai pencetak gol tertua di turnamen itu, Milla mencetak sejarah dengan golnya melawan Rusia.
Sebelumnya, ia berkarier di Liga Prancis dengan klub-klub seperti Tonnerre, Saint Etienne, Montpellier, dan AS Monaco.
Pemain veteran ini menutup karirnya dengan dua tahun berprestasi bersama Pelita Jaya dan Putra Samarinda, memberikan kontribusi berharga bagi sepak bola Indonesia.
Kontributor : Imadudin Robani Adam