Cedera Gustavo Almeida Mulai Diperiksa, Dokter Persija Minta Doa

Rabu, 29 November 2023 | 19:05 WIB
Cedera Gustavo Almeida Mulai Diperiksa, Dokter Persija Minta Doa
Penyerang anyar Persija Jakarta Gustavo Almeida saat berlatih bersama tim. (Dok. Persija).
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Saya berharap semoga cedera yang dialaminya tidak serius. Biasanya jika ada keluhan di otot paha, pemain akan absen beberapa minggu," ujar Thomas Doll.

"Saya ganti dia lebih cepat agar sebelum terjadi sesuatu yang gawat. Semoga pada laga berikutnya dia sudah bisa bertanding lagi," pungkas juru taktik asal Jerman itu.

Persija Jakarta kini menduduki posisi sembilan klasemen sementara BRI Liga 1 dengan 27 poin. Berikutnya tim asuhan Thomas Doll akan menghadapi Persita Tangerang pada pekan ke-21 BRI Liga 1.

Duel akan berlangsung di Stadion Patriot Candrabhaga pada 3 Desember 2023. Kemenangan penting didapat Persija demi bisa bersaing masuk posisi championship series.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI