Andai Raih Dua Kemenangan di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Timnas Indonesia Diprediksi Naik ke Peringkat 132 FIFA

Rauhanda Riyantama Suara.Com
Minggu, 26 November 2023 | 15:00 WIB
Andai Raih Dua Kemenangan di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Timnas Indonesia Diprediksi Naik ke Peringkat 132 FIFA
Timnas Indonesia saat bertanding melawan Filipina (pssi.org)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Awalnya meski kehilangan 5,81 poin, Timnas Indonesia bertahan di peringkat 145 dunia dengan 1,064.01 poin.

Botswana menang 1-0 atas tim peringkat 80 dunia, Guinea, di lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Afrika. Kemenangan ini membuat Bostwana meraih tambahan poin signifikan.

Botswana kini mengoleksi 1,064.50 yang membuat mereka melesat dari peringkat ke-148 menjadi 145 sekaligus menggeser Timnas Indonesia.

Kontributor: Aditia Rizki

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI