Ragnar Oratmangoen Resmi Dinaturalisasi, Netizen: Si Paling Lokal Pride Makin Kepanasan

Rauhanda Riyantama Suara.Com
Kamis, 16 November 2023 | 18:00 WIB
Ragnar Oratmangoen Resmi Dinaturalisasi, Netizen: Si Paling Lokal Pride Makin Kepanasan
Ketum PSS, Erick Thohir umumkan Ragnar Oratmangoen jadi pemain keturunan terbaru yang akan dinaturalisasi. (Instgram/erickthohir)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Kedatangan Ragnar Oratmangoen tentu melengkapi puzzle yang disusun Shin Tae-yong. Pemain 25 tahun itu diketahui bisa bermain di berbagai posisi, terutama di sektor penyerang.

Sebagaimana diketahui, PSSI saat ini sudah melakukan proses naturalisasi tiga pemain keturunan. Mereka adalah Jay Idzes, Nathan Tjoe-A-On, dan Justin Hubner yang segera rampung.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI