4 Negara ASEAN yang Dinilai Lebih Pantas Tampil di Piala Dunia U-17 Ketimbang Timnas Indonesia U-17

Arief Apriadi Suara.Com
Senin, 23 Oktober 2023 | 07:49 WIB
4 Negara ASEAN yang Dinilai Lebih Pantas Tampil di Piala Dunia U-17 Ketimbang Timnas Indonesia U-17
Timnas Indonesia U-17 saat menjalani laga uji coba dengan skor akhir 2-3 melawan FC Koln U-17 di RheinEnergie Sportpark, Koln, Jerman, Jumat (20/10/2023). (ANTARA/HO/PSSI)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Timnas Malaysia U-17 vs Laos U-17 (twitter @theafcdotcom)
Timnas Malaysia U-17 vs Laos U-17 (twitter @theafcdotcom)

Fans Malaysia mengejek Timnas Indonesia U-17 engan sebutan anak kesayangan FIFA setelah dipastikan melangkah ke putaran final Piala Dunia U-17 2023 lewat jalur tuan rumah.

Mereka tak terima Indonesia yang gagal ke Piala Asia U-17 2023 mewakili ASEAN di Piala Dunia saat Malaysia punya prestasi yang lebih baik.

"Negara yang tidak lolos Piala Asia U-17 2023 tapi main di Piala Dunia U-17, duit bisa gini. Tetangga the real anak FIFA," tulis akun Instagram, @malayantiger2.

Malaysia jadi salah satu wakil ASEAN yang berhasil lolos ke Piala Asia U-17 2023. Namun, mereka harus terhenti di fase grup.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI