2 Wasit Kontroversial di Pekan ke-16 BRI Liga 1: Dianggap Rugikan Persija dan PSS Sleman

Arief Apriadi Suara.Com
Senin, 23 Oktober 2023 | 06:21 WIB
2 Wasit Kontroversial di Pekan ke-16 BRI Liga 1: Dianggap Rugikan Persija dan PSS Sleman
Wasit Naufal Adya jadi sorotan setelah tidak mengesahkan gol Witan Sulaeman jelang akhir pertandingan Persija Jakarta vs RANS Nusantara FC. ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra/nz
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Witan Sulaeman bahkan meminta semua pihak, termasuk media, untuk menilai sendiri dengan melihat tayangan ulang momen dirinya mencetak gol.

"Teman-teman media sudah bisa melihat cuplikan tayangan pertandingan tersebut," kata Witan Sulaeman dalam konferensi pers pasca laga, Minggu (22/10/2023).

"Dan saya pikir biar kan teman-teman yang menilai kinerja wasit."

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI