4 Keputusan Kontroversial Wasit di Laga PSS Sleman vs Persik Kediri, Termasuk Anulir Gol Hokky Caraka

Arief Apriadi Suara.Com
Sabtu, 21 Oktober 2023 | 19:30 WIB
4 Keputusan Kontroversial Wasit di Laga PSS Sleman vs Persik Kediri, Termasuk Anulir Gol Hokky Caraka
Proses gol Hokky Caraka yang dianulir karena offside dalam laga PSS Sleman vs Persik Kediri di laga pekan ke-16 BRI Liga 1 2023-2024 di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Sabtu (21/10/2023). [Dok. Vidio]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Hokky pun mengkritik keras wasit dengan menganggap kerja keras para pemain tidak akan berarti andai yang mereka lawan adalah wasit alih-alih cuma klub lain.

"Bagaimanapun pertandingannya, bagaimanapun permainan kami, gol kami, kalau sudah melawan wasit pasti tidak bisa," tambah striker 19 tahun yang telah dipercaya Shin Tae-yong tampil untuk Timnas Indonesia level senior.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI