Meski performanya di level klub belum mencapai puncak setelah pemulihan dari cedera, Dimas Drajad tetap dipanggil oleh Shin Tae-yong untuk memperkuat Timnas Indonesia.
Statistik gol Dimas Drajad bersama Timnas Indonesia juga menonjol. Sampai saat ini, striker 26 tahun itu telah mencatat enam gol dari 10 penampilan bersama Timnas Indonesia di level senior.
Kontributor : Imadudin Robani Adam