Namun catatan kemenangan Muller lebih istimewa dibandingkan dengan Casillas dan Ronaldo. Muller mencatatkan kemenangan dengan satu klub, Bayern Muenchen.
Sementara Casillas mencatatkan kemenangan saat membela Real Madrid dan FC Porto. Sementara Ronaldo membela empat klub yaitu Sporting Lisbon, Manchester United, Real Madrid, dan Juventus.