Kekalahan ini membuat Timnas Indonesia U-24 harus menunggu hasil matchday terakhir kontra Korea Utara U-24 sebelum mengetahui lolos tidaknya mereka ke 16 besar.
Timnas Indonesia U-24 akan melawan Korea Utara U-24 pada Minggu (24/9/2023). Ini akan jadi laga hidup mati antara kedua tim.