Hasil BRI Liga 1: Persija Jakarta Taklukkan Persik Kediri 2-1 di Stadion Brawijaya

Reky Kalumata Suara.Com
Minggu, 17 September 2023 | 21:19 WIB
Hasil BRI Liga 1: Persija Jakarta Taklukkan Persik Kediri 2-1 di Stadion Brawijaya
Pesepak bola Persik Kediri Rohit Chand (kanan) berebut bola dengan pesepak bola Persija Jakarta Ryo Matsumura (kiri) pada kompetisi Liga 1 di Stadion Brawijaya, Kota Kediri, Jawa Timur, Minggu (17/9/2023). ANTARA FOTO/Prasetia Fauzani/nz
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Gol penyeimbang kedudukan tersebut dicetak oleh Firza Andika lewat sepakan sudut sempit setelah menerima umpan terobosan dari Ondrej Kudela.

Persik Kediri sempat memiliki peluang jelang akhir laga. Namun sepakan keras Fitra Ridwan dari luar kotak penalti masih berada tipis melewati Andritany.

Saat masuk injury time, Persija mendapatkan hadiah penalti setelah Witan Sulaeman dijatuhkan Yusuf di kotak penalti. Kudela yang maju jadi eksekutor mampu melakukan tugasnya dengan baik dan memastikan Persija menang 2-1.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI