Terbukti Berkualitas, 4 Legiun Asing BRI Liga 1 Dipanggil Timnas Masing-masing di FIFA Matchday September 2023

Rully Fauzi Suara.Com
Rabu, 30 Agustus 2023 | 19:18 WIB
Terbukti Berkualitas, 4 Legiun Asing BRI Liga 1 Dipanggil Timnas Masing-masing di FIFA Matchday September 2023
Pemain Bali United dan Timnas Thailand, Elias Dolah. [ANTARA/Instagram/@baliunitedfc/Dewa]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

4. Junior Eldstal (Malaysia)

Malaysia dianggap punya liga lebih baik dari Liga 1. Tapi hal itu tak membuat Timnas Malaysia ragu memanggil Junior Eldstal yang membela Dewa United.

Junior Eldstal memang jarang diandalkan oleh Dewa United. Tapi ketika dirinya dimainkan, tim berjuluk Tangsel Warriors itu menjadi tim yang sulit dibobol oleh lawan.

Penampilannya itu cukup meyakinkan Malaysia untuk memanggilnya di FIFA Matchday September 2023 kontra Suriah dan China.

[Felix Indra Jaya]

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI