Terkuak Fakta Adanya Suporter Persib di Kandang Persis, Ternyata Difasilitasi PT LIB

Rully Fauzi Suara.Com
Rabu, 16 Agustus 2023 | 19:53 WIB
Terkuak Fakta Adanya Suporter Persib di Kandang Persis, Ternyata Difasilitasi PT LIB
Ilustrasi Stadion Manahan di Solo. [ANTARA/Bambang Dwi Marwoto]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Seperti diketahui bahwa penjualan atau distribusi tiket complimentary dari Panitia Pelaksana Pertandingan kepada penonton umum –- yang saat ini dianggap sebagai suporter Persib -- oleh rekanan sponsor LIB adalah tindakan yang tidak tercantum dalam Regulasi Marketing Pasal 6 tentang Hak Sponsor dan Produk Ofisial Kompetisi."

[Aditia Rizki]

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI