Dalam mencetak gol, Henri Anier punya ketajaman dengan mencetak total 180 gol dari 440 laga dalam kariernya dan menjadi top skor ke-4 sepanjang masa Timnas Estonia.
2. Gil Martins
Tak hanya Bali United yang punya winger tajam dan cepat. Lee Man juga punya winger berkualitas pada diri Gil Martins yang telah bermain di tim ini sejak 2019.
Sejak bergabung Lee Man pada 2019, pemain berusia 32 tahun ini menjadi salah satu pemain asing paling konsisten di Liga Hong Kong.
Tercatat ia mampu mencetak 38 gol dan 27 assist selama membela Lee Man dari 87 pertandingan di berbagai ajang yang diikutinya.
3. Everton Camargo
Tak hanya Gil Martins, Lee Man juga punya winger tajam pada diri Everton Camargo yang juga berasal dari Brasil. Ia bergabung klub ini sejak 2022 lalu.
Sejak bergabung pada 2022 lalu, Everton Camargo mampu tampil sebanyak 29 kali bagi Lee Man dan berhasil mengoleksi 24 gol serta 5 assist.
Bahkan di musim 2022/2023 lalu, dirinya berhasil merengkuh gelar top skor di Liga Hong Kong bersama Lee Man dengan koleksi 17 gol.
Baca Juga: Link Nonton Laga Lee Man FC vs Bali United di Liga Champions Asia
4. Mitchell Paulissen