Cara Shin Tae-yong Ditiru Pelatih PSIS Semarang Terkait Potensi Maksimum Alfeandra Dewangga

Reky Kalumata Suara.Com
Rabu, 19 Juli 2023 | 13:10 WIB
Cara Shin Tae-yong Ditiru Pelatih PSIS Semarang Terkait Potensi Maksimum Alfeandra Dewangga
Pemain PSIS Semarang Alfeandra Dewangga (ANTARA/ HO-PSIS Semarang)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Namun, perubahan posisi ini telah terjadi sejak era Shin Tae-yong, terutama saat Dewangga tampil di Piala AFF 2020.

Meskipun ada perubahan posisi, Dewangga tidak mempermasalahkannya dan merasa nyaman bermain di posisi manapun yang diminta oleh pelatihnya, termasuk posisi gelandang bertahan yang dijalankannya saat ini.

Kontributor : Imadudin Robani Adam

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI