Bukan Kebetulan, Asnawi Ungkap Cara Kantongi Alejandro Garnacho, Sudah Dianalisis!

Arief Apriadi Suara.Com
Rabu, 21 Juni 2023 | 08:26 WIB
Bukan Kebetulan, Asnawi Ungkap Cara Kantongi Alejandro Garnacho, Sudah Dianalisis!
Asnawi Mangkualam saat berhadapan dengan Garnacho di laga FIFA match day bulan Juni 2023 (pssi.org)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Ternaya [Garnacho] lebih sering [drible] keluar. Nah, itu saya lebih senang pemain yang seperti itu karena lebih mudah diantisipasi."

Menurut Asnawi, Garnacho adalah tipe winger yang eksplosif dengan kegemaran mendorong bola sambil berlari. Hal itu berbeda dengan Lionel Messi yang mampu menjaga bola untuk tetap dekat di kakinya.

"Tipikal Garnacho mau sprint dorong bola jadi gampang buat disliding. Jadi, lebih mudah, lebih bisa mengantisipasi lah. Tapi kalau ditanya tentang kualitas dia, ya memang jauh lebih bagus," kata Asnawi.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI