Pemain Timnas Indonesia yang Diprediksi Bobol Gawang Palestina Malam Ini

Arief Apriadi Suara.Com
Rabu, 14 Juni 2023 | 13:53 WIB
Pemain Timnas Indonesia yang Diprediksi Bobol Gawang Palestina Malam Ini
Bek sayap Timnas Indonesia, Pratama Arhan saat berlatih di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Selasa (13/6/2023), jelang laga kontra Palestina di FIFA Matchday pada 14 Juni 2023. [PSSI]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

1. Stefano Lilipaly

Pemain naturalisasi Stefano Lilipaly berlatih bersama skuad Timnas Indonesia di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Selasa (13/6/2023), jelang laga kontra Palestina di FIFA Matchday pada 14 Juni 2023. [PSSI]
Pemain naturalisasi Stefano Lilipaly berlatih bersama skuad Timnas Indonesia di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Selasa (13/6/2023), jelang laga kontra Palestina di FIFA Matchday pada 14 Juni 2023. [PSSI]

Sejak kembali dipanggil Shin Tae-yong, Stefano Lilipaly mampu menjelma menjadi salah satu pemain penting di lini serang Timnas Indonesia.

Selain kemampuannya mengkreasi peluang, Lilipaly juga terbilang andal mencetak gol, sehingga ia pun diprediksi bisa membobol gawang Palestina.

2. Dendy Sulistyawan

Penyerang Timnas Indonesia Dendy Sulistyawan (tengah) menggiring bola saat berlatih di lapangan Thor Surabaya, Kamis (8/6/2023). (ANTARA/HO-PSSI)
Penyerang Timnas Indonesia Dendy Sulistyawan (tengah) menggiring bola saat berlatih di lapangan Thor Surabaya, Kamis (8/6/2023). (ANTARA/HO-PSSI)

Dendy Sulistyawan meramaikan lini serang Timnas Indonesia berkat konsistensinya dalam mencetak gol di laga-laga internasional.

Penyerang Bhayangkara FC ini tercatat telah menyumbangkan empat gol untuk Timnas Indonesia, di mana dua golnya hadir di FIFA Matchday kala melawan Curacao dan Burundi.

3. Dimas Drajad

Pesepak bola Tim Nasional Indonesia Dimas Drajad (kanan) berebut bola dengan pesepak bola Tim Nasional Curacao Shermaine Martina (kiri) dalam pertandingan 'FIFA Match Day' di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Selasa (27/9/2022). ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra/hp.
Pesepak bola Tim Nasional Indonesia Dimas Drajad (kanan) berebut bola dengan pesepak bola Tim Nasional Curacao Shermaine Martina (kiri) dalam pertandingan 'FIFA Match Day' di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Selasa (27/9/2022). ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra/hp.

Dimas Drajad juga merupakan salah satu penyerang andalan Timnas Indonesia di era Shin Tae-yong berkat sumbangan gol-golnya.

Penyerang Persikabo 1973 ini tercatat telah mencetak tiga gol di laga internasional bagi Timnas Indonesia, dengan rincian satu gol di Kualifikasi Piala Asia 2023 dan dua gol di FIFA Matchday kontra Curacao.

Baca Juga: Perkiraan Susunan Pemain Timnas Indonesia vs Palestina, Shin Tae-yong Bisa Turunkan Para "Mesin Gol"

4. Marselino Ferdinan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI